8
Aug
2018
Cara Membaca Permainan Di Meja Poker Online
/
0 Comments
Nah, memainkan permainan poker bukanlah sesuatu yang mudah,
memang ada banyak cara memenangkan dengan mudah. Namun, semua cara tersebut
hanya bisa dimainkan bila kita benar-benar memahami inti dari permainan ini.
Mamahami aturan main dan cara bermain, sehingga kita bisa menentukan
langkah-langkah pasti untuk menang. Seperti halnya kemampuan individual dalam
membaca permainan yang ada di meja poker online. Sehingga dalam batas tertentu
bisa memprediksikan pergerakan kartu selanjutnya. Dengan kemampuan ini, kita
pasti bisa lebih cepat mendapatkan kemenangann yang besar. Lalu bagaimana bisa
kita mempelajarinya, bagamana langkah-langkahnya? Untuk itu mari kita ulas di
bawah ini.
Langkah Tepat Membaca Permainan Poker Online Di Atas Meja
Bercerita mengenai poker online, dan juga cara membaca kartu
sehingga memberikan kita memiliki peluang menang lebih besar. Semua ini harus
didasari dengan beberapa tips atau langkah pasti untuk membuat kemungkinan mana
yang mendekati keuntungan. Nah, mari
kita lakukan langkah awal dengan menghafalkan susunan kartu poker terlebih
dahulu. Berikut ini kita lihat susunannya seperti apa saja, dan kita hafalkan
juga hingga hafal di luar kepala!
- Royal Flush susunan kartu yang satu ini terdiri dari 5 buah kartu dari As-10-Jack-Queen-King dengan jenis kartu/daun yang sama.
- Straight Flush, susunan kartu dari 5 kartu yang urut dan dari jenis yang sama. Misal, kartu daun hati (6-7-8-9-10).
- Four of a kind, untuk yang satu ini, kartu tersusun dari 4 kartu kembar dan satu kartu yang berbeda.
- Full house, terdiri dari 3 kartu kembar dan 2 kartu kembar
- Flush, susunan pecahan dari srtraight flush, merupakan 5 kartu yang tidak urut namun memiliki daun/jenis kartu yang sama
- Straight adalah susunan kartu yang urut namun jenis kartu berbeda-beda
- Three of a kind, kombinasi kartu yang terdiri dari 3 kartu kembar dan 2 kartu yang berbeda
- Two pair adalah kombinasi kartu yang terdiri dari 1 pasang kartu kembar, 1 pasang kartu kembar dan 1 kartu berbeda.
- One pair adalah susunan kartu yang hanya memiliki satu pasang kartu kembar dan tiga kartu berbeda
- High card, kartu acak namun semuanya adalah kartu besar
Nah, pasca memahami dan menghafalkan semua susunan kartu
ini. Baru kita bisa menggunakannya untuk membaca permainan di meja. Pertama,
bila ada lawan yang menantang menaikkan taruhan pada kartu di meja terbuka 3.
Jangan mudah terpancing bila kartu kamu jelek (atau tidak ada pair didalamnya).
Sebab lawan yang melalukan all in tersebut sudah memperkirakan kartunya
membentuk susunan seperti apa. Ini cara paling efisien, jangan mudah terpancing
dan lihat kartu kamu dengan memadukan 3 yang sudah terbuka di meja.